oleh

Hore, Jalanan di Tangerang Raya Mulai Lengang

image_pdfimage_print
Ilustrasi (bbs)

Kabar6-Satu hari menjelang Hari Raya Idul Fitri atau H-1 Lebaran, jalanan di wilayah Tangerang Raya terlihat cukup lengang.

Shela, warga Kabupaten Tangerang mengatakan, beberapa hari sebelumnya jalanan di daerah mitra Ibukota ini, tampak ramai dan padat oleh pemudik yang hendak melakukan perjalanan mudik ke kampung halamannya.

Kini, arus lalu lintas di tiga wilayah itu cenderung sepi, tanpa ada kemacetan. Bahkan, jauh lebih lengang dibandingkan hari-hari biasanya. **Baca juga: “Debt Collector” Dihajar Kreditur, Polisi Akan Panggil Oto Finance.

“Sekarang sudah bisa tancap gas, sudah enggak macet kayak kemarin,” ungkap Shela, kepada Kabar6.com, saat melintas dari arah BSD, Kota Tangsel menuju Jalan Raya Serang, Kabupaten Tangerang, Minggu (4/7/2016) malam tadi. **Baca juga: Duh, Polisi Gadungan di Tangerang Sukses “Garap” Tiga Wanita.

Menurut Shela, pada H-5 hingga H-3 lebaran, jalanan di Tangerang Raya ini terasa sesak, karena dipenuhi kendaraan roda dua dan empat. **Baca juga: Lagi Mesum, Polisi Gadungan Digerebek Warga Cikupa.

“Sekarang yang macet pas di pusat perbelanjaan saja,” katanya.(Tim K6)

**Baca juga: Hidung Berdarah, Anggota Sabhara‎ PMJ Tewas di Pondok Aren.

Print Friendly, PDF & Email