oleh

Ini Jadwal Monitoring Bupati dan Wakil Bupati Pandeglang ke Sejumlah TPS

image_pdfimage_print

Kabar6-Bupati dan Wakil Pandeglang Irna Narulita-Tanto Warsono Arban melakukan monitoring di sejulah TPS di Kabupaten Pandeglang dalam proses pencoblosan pada pemilu 2019.

Irna berangkat dari pendopo Bupati akan melakukan monitoring di TPS 01 Kelurahan Karu Merak, Kecamatan Karang Tanjung, TPS 01 Kelurahan Saruni, Kecamatan Majasari, TPS 16 Desa Sukasari, Kecamatan Kadu Hejo, TPS 08 Desa Palayar, Kecamatan Cipeucang, TPS 11 Desa Saketi, Kecamatan Saketi.

Lalu, TPS 5 Desa Pasir Eurih, Kecamatan Cisata, TPS 5 Desa Menes, Kecamatan Menes, TPS 06 Desa Cipicung, Kecamatan Cikedal, TPS 7 Desa Margasana, Kecamatan Pagelaran, Desa Sidamukti, Kecamatan Sukaresmi dan TPS 11 Desa Panimbang, Kecamatan Panimbang.

Kemudian, Wakil Bupati Pandeglang Tanto Warsono Arban akan memonitoring di TPS 12 Desa Desa/Kecamatan Cadasari, TPS 14 Kelurahan Pandeglang, TPS 02 Desa Pari Kecamatan Mandalawangi, TPS 04 Desa Banjar Sari, Kecamatan Pulosari, TPS 03 Desa Tenjolahang, Kecamatan Jiput, TPS 01 Desa Sukajadi, Kecamatan Carita, TPS 02 Desa Caringin, Kecamatan Labuan.(aep)

Print Friendly, PDF & Email