oleh

Bagaimana Kepribadian Wanita Penyuka Lipstik Merah?

image_pdfimage_print
Ilustrasi/bbs
Ilustrasi/bbs

Kabar6-Ada banyak warna lipstik yang menjadi pilihan wanita untuk dipakai maupun sebagai koleksi. Namun tahukah Anda bahwa lipstik berwarna merah menunjukkan kepribadian wanita yang memakainya? Dikutip dari Vemale, ini dia maknanya:

1. Berani terima tantangan
Wanita ini tidak takut dengan tantangan baru. Bagi mereka, tempat baru adalah waktu yang tepat untuk bereksplorasi. Warna merah identik dengan berani, tidak ada hal yang membuat mereka gentar.
   
2. Penuh semangat
Wanita yang gemar memakai lipstik merah memiliki semangat yang tinggi. Baginya tidak ada hal yang benar-benar membuat esu. Energinya selalu ada, ia akan memberikan pengaruh yang baik bagi teman-temannya.

3. Ceria
Wanita yang gemar memakai lipstik merah akan membuat Anda selalu bahagia. Di dekatnya tidak ada hal duka yang ia bicarakan, suasana selalu semarak karena ia pandai menghidupkan suasana.
   
4. Cerdas
Anda yang memiliki hobi memakai lipstik warna merah memiliki kecerdasan yang luar biasa. Tidak hanya itu, Anda juga sangat percaya diri, percaya dengan kemampuan yang dimiliki saat ini. ** Baca juga: 6 Peringkat Zodiak yang Paling Berkuasa

Apakah Anda termasuk penggemar lipstik merah? (ilj/bbs)

Print Friendly, PDF & Email